Pengertian Pasar Tradisional
Pasar tradisional adalah pasar yang dalam pelaksanaannya bersifat tradisional dan ditandai dengan pembeli serta penjual yang bertemu secara langsung. Proses jual-beli biasanya melalui proses tawar menawar harga, dan harga yang diberikan untuk suatu barang bukan merupakan harga tetap, dalam arti lain masih dapat ditawar, hal ini sangat berbeda dengan pasar modern.Umumnya, pasar tradisional menyediakan bahan-bahan pokok serta keeprluan rumah tangga. Lokasi pasar tradisional dapat berada ditempat yang terbuka atau bahkan dipingir jalan.
Ciri Ciri Pasar Tradisional
- Proses jual-beli melalui tawar menawar harga
- Barang yang disediakan umumnya barang keperluan dapur dan rumah tangga
- Harga yang relatif lebih murah
- Area yang terbuka dan tidak ber-AC
Beri tahu kami jika ada link yang rusak/mati dengan meninggalkan pesan di kolom komentar Facebook.
=))
BalasHapusucup marucup
BalasHapus